Kategori: Kegiatan Siswa

Kegiatan Kepramukaan SMA Negeri 93 Jakarta

Gugus depan 04.035 – 04.036 SMA Negeri 93 Jakarta Ambalan Ki Hajar Dewantara dan RA Kartini adalah salah satu wadah kegiatan kepramukaan bagi pramuka penegak , hal itu perlu di kembangkan dengan berbagai macam kegiatan yang bersifat kreatif, edukatif dan menantang maka pada tgl 6 Oktober 2018 Kepramukaan SMA Negeri 93 Jakarta mengadakan kegiatan pengambilan […]

Kegiatan Lomba Paskibra di SMA Negeri 93 Jakarta

Kegiatan Lomba Paskibra SMA 93 Jakarta yang di ikuti oleh Siswa – siswi SMP dan SMA dengan mengambil Tema  “ Stom Nation “ , Kami berharap dapat menumbuh kembangkan rasa Nasionalisme serta rasa kebangsaan sebagai bagian Bangsa Indonesia dengan cara menunjukkan keistimewaan Indonesia mrlalui kegiatan aktifitas pelajar . Tujuan Kegiatan : Meningkatkan kebersamaam , hubungan […]

Kegiatan SMAN 93 Jakarta ke Panti Asuhan

Kegiatan Kunjungan ke panti asuhan Ponpes Riyadhul Jannah pada tanggal 20 oktober 2018 yang di laksanakan oleh Siswa-siswi SMA N 93 Jakarta diikuti oleh kelas X dan Kelas XI. Anak-anak sangat antusias mendengarkan sambutan dan pengarahan dari Pimpinan Ponpes Riyadhul Jannah (Habib Zainal Abidin Al Kaff). Keinginan sekolah mengajak anak-anak selain memberikan santunan ingin memberi […]

PELANTIKAN OSIS DAN MPK PERIODE 2018-2019

Dalam rangka Pelantikan Osis dan MPK, Segenap Warga SMAN 93 Melakukan Upacara Serah terima Ketua Osis & Mpk Periode 2017-2018 ke Ketua Osis dan Mpk terpilih Periode 2018-2019 secara hikmat dan penuh tanggung jawab, yang hadiri seluruh siswa kelas X, XI, XII dan Seluruh Guru dan Karyawan SMAN 93 Jakarta,  Pada Senin 22 Oktober 2018, […]

KUNJUNGAN SISWA SMAN 93 JAKARTA KE PERKAMPUNGAN BUDAYA BETAWI – SETU BABAKAN

Dalam rangka Pemantapan Kewirausahaan Program Sekolah Rujukan,SMA Negeri 93 Jakarta mengadakan Kunjungan ke Dunia Industri di Kawasan Perkampungan Budaya Betawi – Setu Babakan pada hari Senin, 15 Oktober 2018 yang terdiri dari siswa kelas XI berjumlah 252 siswa dan 10 guru pendamping.  

Kunjungan Siswa

Kunjungan ke Pabrik Tempe Kunjungan ke Makam Pahlawan (Kalibata)  

KEGIATAN JUMAT BERSIH

Kegiatan jumat bersih SMA 93 Jakarta , menciptakan sekolah bersih , dan sehat merupakan salah satu program untuk meningkatkan kualitas pendidikan dan prestasi belajar siswa . Program ini dilaksanakan melalui penciptaan lingkungan sekolah yang bersih dan sehat , peningkatan pengetahuan , perubahan perilaku , serta pemeliharaan kebersihan dan kesehatan yang pada akhirnya dapat menciptakan sebuah […]